Minggu, 30 Desember 2012

Cara Menyisipkan Gambar di HTML

Halo kawan semua . .
Pada postingan kali ini saya akan membahas tentang bagaimana cara menyisipkan gambar dari 1 folder, dari folder lain, dan dari alamat suatu website , dan menambah gambar background di pemrograman HTML.






nah gimana caranya??
mari kita bahas..
saya akan membuat script html yang isinya untuk menyisipkan gambar untuk background, maupun untuk tampilan biasa, tetpai dari 1 folder, lain folder, dan dari alamat website lain.

ini scriptnya  :

<html>
<body background="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEimCruviBIjHQV6HwtBpjhak2UQWgJiSKEkVEujjiF3zU2pyV7ohvJbUPAzAKdBaQxiFmlXXmPAD1ZQg-nRtvwsJhvy4pi-4E5yjFuDWtndpmvc8CJvfAOkVf_0J3gHCy1LJAC99A89bW0/s1600/New+Honda+Beat+PGM+Fi.jpg">
<p>Tampilan gambar </p>
<p>Sebuah gambar dari folder lokal :
<img src="faqih.jpg" width="200" height="250"></p>
<p>Gambar dari folder lain:
<img src="../foto/IMG_2670.jpg" width="200" height="200"></p> <!- misalkan di folder lain cukup tulis " ../namafolder/nama gambar.jpg -->
<p>Mengambil gambar dari situs lain:
<img src="http://www.rizdancreative.net/wp-content/uploads/2011/11/need-for-speed-underground-2.jpg" width="100" height="75"></p>
</body>
</html>

pahami dulu isi dari script tersebut, jika sudah dipahami baru di copy paste ke notepad dan di simpan dengan format .html kemudian dibukandi firefox.

untuk dari 1 folder atau pun dari folder lain bisa diganti dengan gambar dari komputer anda sendiri.

sekian semoga bermanfaat untuk anda. :)

Tidak ada komentar: